Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Manfaat Akar Alang Alang Untuk Kesehatan

Manfaat Akar Alang Alang Untuk Kesehatan.Tumbuhan alang alang atau juga sering disebut ilalang adalah tumbuhan gulma yang bisa tumbuh di lahan kosong yang subur. Tanaman ini adalah merupakan rumput liar, makanya tanaman alang alang tumbuh liar tanpa perlu perawatan khusus, tanaman ini juga dapat bertahan hidup lama.


Tanaman alang alang juga memiliki manfaat yang baik untuk kesehatan tubuh. Bagian dari tumbuhan ini yang sering dimanfaatkan adalah bagian akarnya.

Dengan cara merebus akar alang alang untuk mengatasi masalah kesehatan dan juga beberapa mengobati penyakit tertentu. Manfaat dari air rebusan akar alang alang ini juga dapat digunakan untuk mengatasi diabetes, karena memang manfaat akar alang alang untuk diabetes sudah terbukti dari kandungan yang terdapat di dalam tanaman ini.

Akar alang alang mempunyai beberapa kandungan senyawa alami yang dapat bermanfaat untuk menjaga kesehatan ataupun untuk mengobati penynakit.

Diantara beberapa senyawa tersebut adalah :

* Zat logam alkali.
* Malic acid.
* Asam kersik.
* Manitol.
* Damar.
* Glukosa organic.
* Coixol.
* Sakharosa.
* Citric acid.
* Fernenol.
* Simiarenol.
* Cylindrin.
* Arundoin.
* Anemonin.

Beberapa senyawa alami diatas adalah merupakan senyawa yang terkandung di dalam tanaman alang alang. Tanaman ini merupakan tanaman yang memiliki khasiat yang sangat baik untuk mengatasi berbagai masalah kesehatan.

Inilah beberapa masalah kesehatan yang dapat di obati menggunakan air rebusan akar alang alang ini diantaranya adalah :

- Mengatasi batu empedu.
- Mengatasi air urine mengandung darah.
- Mengatasi diare.
- Mengatasi batu ginjal.
- Mengatasi infeksi ginjal.
- Mengatasi kencing batu.
- Mengatasi gangguan lambung dan pencernaan.
- Mengatasi pendarahan pada organ intim wanita.
- Mengatasi kencing tidak lancar.
- Mengatasi batuk rejan.
- Mengatasi prostat.
- Mengatasi keputihan.
- Mengatasi buang air kecil terus menerus.
- Mengatasi batuk berdarah.
- Mengatasi radang paru-paru.
- Mengatasi mimisan.
- Mengatasi radang hati.
- Mengatasi campak.
- Mengatasi demam.
- Mengatasi hipertensi.
- Mengatasi hepatitis.
- Mengatasi asma.
- Mengatasi urat syaraf lemah.
- Mengatasi jantung koroner.

Nah beberapa masalah kesehatan diatas dapat diatasi menggunakan air rebusan akar alang alang.
Untuk sekarang ini sudah banyak metode pengobatan alternatif yang digunakan, jika terkena penyakit kronis dan pengobatan tersebut membutuhkan biaya yang sangat mahal, maka mereka akan beralih menggunakan metode pengobatan alternatif dengan alasan lebih murah.


Pengobatan alternatif yang populer adalah pengobatan alternatif dengan memanfaatkan bahan herbal alami. Pengobatan herbal adalah pengobatan yang memanfaatkan bahan bahan alami seperti tumbuh-tumbuhan, namun tumbuhan tersebut tidak sembarang juga lho, melainkan tumbuhan yang memang sudah terbukti bisa mengatasi masalah penyakit tertentu.

Contohnya adalah alang alang, alang alang ini adalah rumput liar yang sudah diteliti, dan ternyata mempunyai banyak kandungan yang sangat bermanfaat dalam mengatasi masalah kesehatan. Tanaman alang alang yang dipakai untuk dijadikan sebagai obat adalah pada bagian akarnya, karena di dalam akarnya terkandung beberapa senyawa alami yang sangat berkhasiat untuk mengatasi masalah kesehatan.

Banyak perusahaan herbal yang memanfaatkan alang alang sebagai bahan utama untuk pembuatan produknya. Nah inilah langkah langkah untuk membuat ramuan herbal alami dengan memanfaatkan akar alang alang ini, bahan bahan yang perlu siapkan adalah :

# Ambil segenggam akar alang alang.
# Bersihkan lalu rebus dengan air sebanyak 4 gelas.
# Tunggu sampai air rebusan tersisa 2 gelas.
# Saring lalu minum air rebusan nya.
# Minum sebanyak 2 kali sehari.

Nah itulah beberapa manfaat dari tanaman alang alang untuk mengatasi masalah kesehatan dan mengobati penyakit. Jika anda terkena masalah kesehatan apapun, anda bisa mencoba mengolah alang alang dengan cara diatas. Semoga artikel ini dapat memberikan info yang bermanfaat untuk para pembaca.
Terimakasih sudah berkunjung.


Post a Comment for "Manfaat Akar Alang Alang Untuk Kesehatan"